7. Nayara Energy
Perusahaan kilang swasta India ini juga sebagian sahamnya dimiliki oleh Rosneft. Nayara telah membeli sekitar 1,8 juta barel minyak Ural dari trader Trafigura.
Baca Juga:
Realisasi Investasi di Nagan Raya Aceh Tahun 2023 Naik Rp3,7 Triliun
8. Neftochim Burgas
Perusahaan kilang asa Bulgaria ini dimiliki oleh Lukoil, mengandalkan 60% pasokan minyaknya dari Rusia.
9. Pertamina
Baca Juga:
Polresta Bandung Ringkus Pelaku Penyalahgunaan BBM Subsidi Jenis Solar di Bojongsoang
Pertamina, BUMN migas asal Indonesia, juga mempertimbangkan membeli minyak asal Rusia untuk Kilang Balongan, Indramayu, Jawa Barat.
Perusahaan Setop Beli Minyak Rusia
Berikut sederet perusahaan yang memutuskan untuk menghentikan pembelian minyak Rusia, seperti dikutip dari Reuters, Jumat (01/04/2022):